Lowongan Kerja BUMN Terbaru Perum Jasa Tirta II Februari 2025
- Jenjang Pendidikan S1 (Sarjana Strata 1) diutamakan berasal dari program studi Desain Komunikasi Visual/Multimedia/llmu Komunikasi.
- Memiliki pengalaman di bidang Videografi minimal 3 tahun.
- Menguasai teknik videografi dan adaptif dengan jenis-jenis kamera.
- Memiliki sense of taste dalam videografi.
- Mampu mengoperasikan drone dibuktikan dengan kepemilikan lisensi.
- Menerjemahkan ide, menyusun konsep dan moodboard kegiatan kehumasan Perusahaan.
- Mengoperasikan aplikasi editing foto.
- Membuat dan mengembangkan konsep kreatif, grafik dan tata letak untuk konten digital.
- Melakukan pengelolaan arsip gambar fotografi Perusahaan yang terorganisir.
- Jenjang Pendidikan S1 (Sarjana Strata 1) diutamakan berasal dari program studi Desain Komunikasi Visual/Multimedia/llmu Komunikasi.
- Memiliki pengalaman di bidang Videografi minimal 3 tahun.
- Menguasai teknik videografi dan adaptif dengan jenis-jenis kamera.
- Memiliki sense of taste dalam videografi.
- Mampu mengoperasikan drone dibuktikan dengan kepemilikan lisensi.
- Merencanakan konsep, skrip dan storyboard video.
- Membuat videografi dan footage cinematic.
- Melakukan editing video dengan perangkat lunak editing video.
- Merancang konsep visual, narasi visual, pemakaian efek dan mengatur pencahayaan, framing, angle dalam perekaman di dalam dan di luar ruangan.
- Melakukan komunikasi dan kolaborasi dengan pihak internal dan eksternal.
- Curriculum Vitae (CV)
- Portofolio (karya hasil Video / Foto terbaik sesuai posisi yang dilamar) Lampirkan Link yang dapat diakses
- Scan ijazah pendidikan S1 dan / atau S2.
- Scan Surat Keterangan Akreditasi Jurusan
- Scan Transkrip Nilai
- Scan KTP
- Scan Kartu Keluarga.
- Scan Referensi atau Surat Keterangan Pengalaman Bekerja sebelumnya (jika ada)
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
- Sertifikat TOEFL (min. 500) / IELTS (min. 6,0)
- Sertifikat keahlian.
- Piagam penghargaan / prestasi terkait (jika ada).
Posting Komentar
0 Komentar